Description

Buku ini hadir sebagai kontribusi terhadap literatur manajemen perhotelan di Indonesia, khususnya dalam bidang Front Office, yang merupakan salah satu departemen terpenting dalam operasional hotel. Melalui buku ini, penulis berusaha menyajikan materi secara sistematis, mulai dari konsep dasar front office, struktur organisasi, standar operasional, hingga penerapan teknologi dalam pelayanan tamu.

Sebagai bagian dari Seri Bunga Rampai Manajemen Perhotelan, buku ini tidak hanya ditujukan untuk mahasiswa program studi perhotelan, tetapi juga untuk para praktisi, pengajar, dan siapa saja yang tertarik untuk memahami seluk-beluk kerja front office hotel secara lebih mendalam dan aplikatif.

Buku ini ditulis oleh:

  • Nawawi Halik., S.Kom., M.Par., CHA., CHIA.
  • Braja Eka Sukma, S. Tr. Par, M.Par, CHA, CHIA

Spesifikasi Buku

  • Jumlah Halaman: 93 halaman
  • Kode Buku: UM-024
  • ISBN: Sedang Proses
  • Berat: 500 Gram
  • Dimensi (P/L/T): 15 cm / 23 cm / 0 cm
  • Jenis Cover: Soft Cover

Buku ini diterbitkan sebagai hasil kerja sama antara PT. INOVASI KARYA MAHENDRA
(INKARA) dan Indonesian Hotel General Manager Association (IHGMA)

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “FRONT OFFICE – Seri Bunga Rampai Manajemen Perhotelan”

Your email address will not be published. Required fields are marked *